Minggu, 02 Desember 2012

Hitung Berat Badan Ideal

 Bentuk tubuh ideal memang menjadi dambaan bagi setiap orang, selain bagus untuk dilihat, memiliki tubuh ideal juga bagus untuk kesehatan karena sudah sesuai dengan yang dianjurkan oleh medik. Dengan mengetahui berat badan ideal anda juga dapat menentukan langkah selanjutnya apa yang harus anda lakukan untuk mencapai berat badan ideal, seperti diet bagi yang kelebihan berat badan dan cara menaikkan berat badan bagi yang memiliki tubuh terlalu kurus.
Nah, jika anda merasa berat tubuh anda kurang ideal, anda harus memastikan apakah berat tubuh anda sudah sesuai dengan ukuran tubuh yang anda miliki. Untuk menilai tubuh ideal, anda jangan berpatokan seperti model iklan ditelevisi, lantaran menurut studi yang dilakukan oleh sekelompok dokter dari Israel menyebutkan bahwa tubuh yang dimiliki model sangat tidak ideal dan tidak patut untuk dicontoh. Mari kita hitung berat badan ideal kita, Download Software Menghitung Berat badan Ideal

 
Download Free Software Menghitung Berat Badan Ideal
 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar